Wakil Kepala Sekolah Bidang Humas
Tri Wahyuni, M.Pd.
Tugas Pokok dan Fungsi
- Mengatur dan menyelenggarakan hubungan sekolah dengan dewan sekolah
- Mengatur dan menyelenggarakan hubungan sekolah dengan Industri Rekanan
- Membina hubungan antara sekolah dengan wali murid
- Membina pengembangan antar sekolah dengan lembaga pemerintah, dunia usaha, dan lembaga sosial lainnya
- Membuat dan menyusun program semua kebutuhan sekolah
- Koordinasi dengan semua staf untuk kelancaran kegiatan sekolah
- Menciptakan hubungan yang kondusif diantara warga sekolah
- Melakukan koordinasi dengan semua staf dan bertanggung jawab untuk mewujudkan 9 K
- Menyusun program kegiatan bakti sosial, karya wisata, dan pameran hasil pendidikan (gebyar pendidikan)
- Mewakili Kepala Sekolah apabila berhalangan untuk menghadiri rapat masalah-masalah yang bersifat umum
- Menyusun laporan secara berkala
Adapun berikut beberapa contoh kerjasama sekolah dengan lebih dari 7 industri / DUDIKA di seluruh wilayah Indonesia antara lain:
PT Advantage SCM
PT Denso Indonesia
PT DENSO MANUFACTURING INDONESIA (DMIA)
PT INDONESIA INDICATOR
PT SINARMAS SMARTFREN
PT PESTAPORA ABADI
PT PRIMAPACK LAWANGMAS
Galeri
Terbaru
-
Berita SMKN 8 • 2024-09-12Sosialisasi PKL kepada Wali Murid kelas XI
READ MORE
-
Berita SMKN 8 • 2024-09-06Jumat sehat untuk kebugaran fisik sebelum PBM
READ MORE
-
Berita SMKN 8 • 2024-09-06Kunjungan Industri ke PT. Smelting
READ MORE
-
Berita SMKN 8 • 2024-09-05Edukasi Pernikahan dini dan cegah Stunting
READ MORE
-
Berita SMKN 8 • 2024-09-02JUARA MULA 2 LKBB NUSANTARA JAWA TIMUR OPEN
READ MORE